PROGRAM STUDI PERBANKAN SYARIAH IAIN PALOPO ADAKAN PELATIHAN PEMBUATAN MARKETPLACE DAN ADMINDES DI KELURAHAN PETA

 

Program Studi Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri Palopo mengadakan Pelatihan Pembuatan Marketplace dan Pelatihan Sistem Informasi Administrasi dan Keuangan di Kelurahan Peta Kecamatan Sendana Kota Palopo pada tanggal 26 sampai 27 September 2022, kegiatan ini dihadiri oleh unsur Tokoh Masyarakat, RT dan RW, Karang Taruna, dan PKK kelurahan peta serta Instruktur yang merupakan Dosen Program Studi Perbankan Syariah IAIN Palopo. kegiatan dibuka langsung oleh Lurah Peta Andi Abdul Gafur.S.E.
 
Melalui Sambutannya Lurah Peta sangat bersyukur dan berterima kasih kepada Program Studi Perbankan Syariah IAIN Palopo, karena mampu menjawab kebutuhan masyarakat dan layanan administrasi keluruhan untuk mempermudah pengurusan dokumen administrasi warga. ketua program studi perbankan syariah IAIN Palopo Hendra Safri, S.E.M.M. menyampaikan bahwa kegiatan Pelatihan untuk Kelurahan Peta adalah merupakan salah satu Tridharma Perguruan Tinggi yaitu Pengabdian Kepada Masyarakat, beberapa hari kedepan instruktur akan mengadakan pendampingan dan monitoring agar efektivitas kegiatan dapat tercapai dengan maksimal. 
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengunjung

Flag Counter

Ketua Program Studi Perbankan Syariah IAIN Palopo

Ketua Program Studi Perbankan Syariah IAIN Palopo
Hendra Safri, S.E.M.M.

Lokasi Program Studi Perbankan Syariah FEBI IAIN Palopo

Recent Posts